Senin, 25 Juni 2012

Selayang Pandang Ternak Organic









PETERNAKAN MEMAINKAN PERANAAN SANGAT PENTING KETIKA KITA MULAI BERBICARA TENTANG PERTANIAN ORGANIK. SOLUSI YANG SAYA TAWARKAN DALAM BLOG INI SUDAH MELALUI PENELITIAN SEJAK KURANG LEBIH 10 TAHUN. TIDAK BAU, TIDAK ADA POLUSI, TIDAK ADA LIMBAH. PERORANGAN MAUPUN PERUSAHAAN BERSKALA BESAR DAPAT MEMANFAATKAN TEHNOLOGY INI UNTUK MENGHILANGKAN AROMA BUSUK, LIMBAH DAN POLUSI DI AREAL PETERNAKAN.

PETERNAKAN ORGANIK INI JUGA MEMBEBASKAN PERORANGAN MAUPUN PERUSAHAAN TERNAK DARI KEBERATAN-KEBERATAN MASYARAKAT SEKITAR, YANG KADANG TIDAK JARANG MASYARAKAT MENUNTUT UNTUK PENUTUPAN PETERNAKAN KARENA POLUSI DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN YANG DITIMBULKAN OLEH PERUSAHAAN PETERNAKAN.

TEHNOLOGY INI MURAH, BAHAN-BAHANNYA TERSEDIA DIMANA SAJA, PROSESNYA TIDAK SULIT. DAN YANG LEBIH PENTING DARI ITU, TEHNOLOGI INI MENGURANGI HAMPIR 50 % BIAYA PRODUKSI PETERNAKAN SEHINGGA KEUNTUNGAN DENGAN PETERNAKAN ORGANIC INI SANGAT MENGGIURKAN.

TELAH BANYAK SAYA LAKUKAN PELATIHAN-PELATIHAN BAGI MASYARAKAT AGAR PETERNAKAN ORGANIC INI TERSOSIALISASIKAN DENGAN BAIK DITENGAH-TENGAH MASYARAKAT. MASYARAKAT HARUS DIBENTENGI DENGAN SKILL DAN PENGETAHUAN MENGHADAPI ZAMAN GLOBALISASI DAN MODERNISASI INI.

BAHAN-BAHAN ORGANIK YANG SAYA POSTKAN DALAM BLOG SAYA INI DAPAT DIGUNAKAN BUKAN HANYA UNTUK PETERNAKAN ORGANIK TETAPI JUGA DAPAT DIGUNAKAN UNTUK PERTANIAN, PERIKANAN DAN MANUSIA. JADI BAHAN-BAHAN ORGANIK ITU MEMPUNYAI DAYA GUNA YANG SANGAT MULTI FUNGSSI.















Organic Goats

Pemeliharaan Kambing dengan cara organic ini sangat unik. Keunikannya adalah :

1. Sawdust beserta dengan bahan-bahan lainnya diletakan di atas dasar kandang kambing. Sehingga, kotoran kambing tidak jatuh ke bawah.

2. Sawdust dan bahan-bahan lainnya bisa diletakkan dibawah kandang kambing, sehingga ketika kotoran kambing jatuh kebawah sawsdust akan menampungnya.

3. Pakannya ternak kambing juga tidak tergantung dari daun-daun segar. Saya memproses pakannya sendiri dengan daun ubi jalar dan dicampur dengan bahan lainnya.







Peternakan Babi Organic (Bebas Polusi dan Ramah Lingkungan)

Pemeliharaan Ternak Babi ini dengan cara Organic. Keuntungan yang didapat adalah :

1. TIDAK ADA AROMA BAU BUSUK KELUAR DARI KANDANG. KITA DAPAT MAKAN DAN MINUM DISEKITAR KANDANG TANPA TERGANGGU SEDIKITPUN.

2. TIDAK ADA POLUSI YANG MENGANGGU MASYARAKAT DI SEKITAR PETERNAKAN. SEHINGGA TIDAK MEMUNCULKAN MASLAH BARU, TIDAK ADA KONFLIK BAIK PERORANGAN MAUPUN PERUSAHAAN.

3. TIDAK ADA LIMBAH YANG KELUAR DARI PETERNAKAN. LIMBAH TERSIMPAN BAIK DI DALAM KANDANG.

4. TERNAK BABI TIDAK PERLU DIMANDIKAN. SEHINGGA MENGURANGI PEMAKAIAN AIR. 

5. KANDANG TIDAK PERLU DIBERSIHKAN. 

6. TIDAK MEMBUTUHKAN BANYAK TENAGA KERJA. 

7. TERNAK BABI LEBIH BERSIH DAN SEHAT.

8. MENGHASILKAN KOMPOST DENGAN KUALITAS TINGGI.

9. BIAYA PRODUKSI MURAH SEHINGGA KEUNTUNGAN DAPAT BERLIPAT GANDA.

10. TAHAN TERHADAP SERANGAN PENYAKIT





























Minggu, 24 Juni 2012

Training For Church Workers of GKPA Padangsidempuan, Tapanuli Selatan

Pelatihan ini dilakukan oleh Departement Diakonia Kantor Pusat Gereja Kristen Protestan Angkola (GKPA) di Padangsidempuan. Sasaran pesertanya adalah warga jemaat GKPA yang didorong untuk pemeliharaan ternak secara organik.

Pelatihan Meliputi :

1. Penyulingan Minyak Kayu.














2. Proses Fermentasi Buah-Buahan

A. Pisang.





B. Pepaya.







3. Fermentasi Daunan (Kangkung).







4. Indigenous Micro Organism (IMO)







5. Teori